Postingan

Menghilangkan Flek Hitam

Gambar
Menghilangkan flek hitam SIAPKAN; -JERUK NIPIS -MADU -AIR HANGAT pertama-tama sebelum jeruk nipis di peras gulung jeruk nipis, tujuanya supaya kadar air dalam jeruk nipis bisa keluar dengan banyak, kemudian belah jeruk nipis setelah itu anda peras jeruk nipis gunakan sendok tujuanya supaya biji jeruk nipis tidak ikut turun, kemudian siapkan madu tuang satu sendok teh madu masukan kedalam gelas ang sudah berisi perasan jeruk nipis, kemudian campur dengan air hangat secukupnya, setelah itu aduk hingga merata, nahhh air perasan jeruk nipis siap diminum, anda bisa meminumya setiap pagi setelah makan. selain membantu meredakan flu perasan jeruk yg tekah di campurkan dengan madu dan air hangat tersebut bisa membantu menghilangkan perut buncit TIPS yang kedua jeruk nipis dapat membantu obati jerawat dan menghilangkan flek hitam caranya?? SIAPKAN; -1/2 POTONG JERUK NIPIS -MADU peras jeruk nipis kedalam mangkuk, tuangkan madu kemudian aduk sampai rata, camp

5 Cara Memudarkan Warna Bibir gelap

Gambar
5 cara memudarkan warna bibir gelap 1. Menggunakan jeruk nipis Jeruk nipis memiliki kandungan vitamin c yang dapat membantu mengangkat sel kulit mati, sehingga kulit bibir akan beregenerasi dengan baik, anda dapat memanfaatkan perasan jeruk nipis dengan mengoleskan ke bibir anda lalu diamkan 15 menit agar perasan jeruk nipis meresap sempurna kekulit bibir, lakukan secara rutin minimal 2 kali sehari agar mendapatkan hasil yang maksimal. 2. Madu Oleskan madu pada bibir kandungan glukosa dan fruktosa pada madu akan merangsang epidermis untuk membuat kolagen baru denganbegini kulit bibir akan terlihat lebih merah secara alami. 3. Kunyit dan madu Kandungan kurkuminoid  dalam kunyit dapat meningkatkan kolagen pada bibir, sementara madu bertujuan untuk mengangkat sel kulit mati dan menjaga kelembapan bibir. Cara memerahkan bibir menggunakan kunyit dan madu adalah camurkan bubuk kunyit satu sendok teh dengan madu secukupnya, jangan terlalu banyak madu biar berbentuk krim

menghilangkan under eye

Gambar
Gunakan produk anti aging Seperti yang sudah disebutkan sebelumnya bahwa salah satu penyebab cekungnya  under eye  adalah penuaan dini. Salah satu cara untuk mengatasi penuaan dini adalah dengan mengganti produk perawatan wajah kamu dengan produk anti aging. Kita memang diperbolehkan menggunakan produk  anti aging  bukan hanya untuk mengatasi penuaan tetapi juga sebagai pencegahan. Produk  anti aging  juga bisa membantu menghilangkan kerutan di wajah dan juga membuat kulitmu lebih kencang. Gunakan eye cream Cara menghilangkan cekungan di bawah mata yang kedua adalah dengan menggunakan  eye cream . Biasanya  eye cream  juga merupakan bagian dari perawatan  anti aging  yang tidak hanya menghilangkan cekungan tapi juga menghilangkan kerutan di wajah di bagian sekitar mata. Berbagai produk  eye cream  bisa kamu pilih dan dengan mudah bisa kamu dapatkan di apotek maupun dari toko  online.

Jahe Putih

Gambar
Jahe Putih Jahe putih memiliki akar rimpang yang beruas kecil, dan hanya sedikit menggembut. jahe putih baik dipanen setelah umurnya sudah tua. Minyak atsiri yang terdapat pada jahe putih lebih banyak dibandingkan dengan jahe kuning, sehingga rasanya lebih tajam dan pedas. 1. Resep minuman jahe putih untuk bugarkan dan sehatkan tubuh. Bahan-bahan: - 1 ruas jahe putih berukuran sedang, memarkan - susu kental - air secukupnya Langkah membuat:  1. rebus jahe putih dengan 500 ml air. Biarkan hingga air rebusan tersisa setengahnya, atau sekitar 1 gelas. 2. Saring air rebusan, masukan susu kental manis. Aduk rata.  3. Minuman siap dilonsumsi. Dosis: Minum setiap hari cukup satu kali sehari. Pagi sebelum sarapan atau malam sebelum tidur Keyword -jahe putih -jahe putih png -jahe putih kecil -jahe putih gajah -jahe putih dan jahe merah http://helloremajasehatt.blogspot.com/2020/05/atasi-berat-badan-berlebihan-secara.html http://helloremajasehatt.blogspot.com/2020/05/kontrol-kadar-gu

Manfaatkan Kayu Manis untuk Pengobatan Herbal

Gambar
Mengenal Herbal Kayu Manis     Kayu manis merupakan rempah-rempah yang biasa dimanfaatkan oleh masyarakat untuk kebutuhan sehari-hari seperti penyedap Masakan dan minuman kayu manis mempunyaikarakteristik rasa yang hangat, pedas, wangi, dan sedikit manis. Kandungan kimia yang terdalat pada kayu manis yaitu minya atsiri, safrol, eugenol, tanin, dammar, kalsium, oksanat dan zat zamak.

atasi berat badan berlebihan secara herbal

Gambar
Manfaat jati belanda untuk pengobatan herbal Racikan untuk mengatasi obesitas Bahan-bahan: - 7 helai daun jati belanda - 7 helai daun tempuyung - sedikit serbuk majakan - air panas 125 ml Langkah membuat 1. Siapkan bahan-bahan, seduh dengan air panas dan tunggu beberapa saat. 2. Setelah suhu agak menurun, saring ramuan dan segera minum.  Dosis Minum secara teratur selama 30 hari. Keyword - jati belanda adalah -manfaat jati belanda http://helloremajasehatt.blogspot.com/2020/05/kontrol-kadar-gula-dalam-darah.html http://helloremajasehatt.blogspot.com/2020/03/kesehatanmental-caramenjaga-kesehatan.html

kontrol kadar gula dalam darah

Gambar
Lidah Buaya Manfaat lidah buaya yang paling terkenal adalah untuk menyuburkan rambut. Tetapi selain itu, lidah buaya juga berkhasiat nukan hanya untuk menjaga stamina tubuh, tetapi juga untuk mengobati sejumlah penyakit sedang maupun berat diantaranya mengatasi diabetes mellitus dan stroke, mengobati luka luar, dan melancarkan buang air besar. Manfat lidah buaya untuk penobatan herbal 1. Penurunam kadar gula dan mengatasi diabetes mellitus. Bahan-bahan: *1 pelepah lidah buaya berukuran besar, ambil dagingnya, buang kulit dan durinya * garam secukupnya *air secukupnya Langkah membuat:  1. Rendam daging lidah buaya dalam air garam selama 30 menit. 2. Setelah 30 menit, bilas dengan air yang mengalir 3. Rebus daging lidah buaya dengan 3 gelas air hingga mendidih 1 1/2 gelas. 5. Angkat dan dinginkan Dosis:  Minum secara teratur tiha kali sehari sesudah makan, masing-masing 1/2 gelas. Keyword -lidah buaya -manfaat lidah buaya -lidah buaya gel -manfaat lidah buaya untuk rambut htt